Tidak ada pemain inti atau cadangan di SFC, semua saling melengkapi
Tidak ada pemain inti atau cadangan di SFC, semua saling melengkapi. Siapapun yang bermain atau masuk sebagai pengganti, semua tahu tanggung jawab masing-masing di lapangan dan bekerja keras demi kepentingan tim.
#LaskarWongKito #SriwijayaFC